Jumat, 29 November 2013

KOMUNISME KOREA UTAMA



Latar belakang

Komunisme adalah sebuah ideology. Penganut paham ini berasal dari manifest der kommunistischen yang ditulis oleh Karl Marx dan Friedrich Engels, sebuah manifesto politik yang pertama kali diterbitkan pada 21 februari 1848 teori mengenai komunis sebuah analis pendekatan kepada perjuangan kelas (sejarah dan masa kini) dan ekonomi kesejahteraan yang kemudian pernah menjadi salah satu gerakan yang paling berpengaruh dalam dunia politik.

Komunisme pada awal kelahiran adalah sebuah koreksi terhadap paham kapitalisme di awal abad ke-19, dalam suasana yang menganggap bahwa kaum buruh dan pekerja tani hanyalah bagian dari produksi dan yang lebih mementingkan kesejahteraan ekonomi. Akan tetapi, dalam perkembangan selanjutnya, muncul beberapa faksiinternal dalam komunisme antara penganut komunis teori dan komunis revolusioner yang masing-masing mempunyai teori dan cara perjuangan yang berbeda dalam pencapaian masyarakat sosialis untuk menujudengan apa yang disebutnya sebagai masyarakat utopia.

Istilah komunisme sering dicampuradukkan dengan  komunis internasional. Komunisme atau Marxisme adalah ideologi dasar yang umumnya digunakan oleh partai komunis di seluruh dunia. Sedangkan komunis internasional merupakan racikan ideology ini berasal dari pemikiran lenin sehingga dapat pula disenut “Marxisme-Leninisme”.

Dalam komunisme perubahan social harus dimulai dari pengambilan alihan alat-alat produksi melalui peran partai komunis. Logika secara ringkasnya, perubahan social dimulai dari buruh atau yang lebih dikenal dengan proletar (lihat: The Holy Family), namun pengorganisasian buruh hanya dapat berhasil dengan melalui perjuangan partai. Partai membutuhkan peran Politbiro sebagai sebagai think-tank. Dapat diringkas perubahan social hanya bisa berhasil jika dicetuskan oleh Politbiro.

Komunisme sebagai anti-kapitalisme menggunakan system partai komunis sebagai alat pengambil alih kekuasaan dan sangat menentang kepemilikan akumulasi modal pada individu. Pada prinsipnya semua adalah direpresentasikan sebagai milik rakyat dan oleh karena itu, seluruh alat-alat produksi harus dikuasai oleh Negara guna kemakmuran rakyat secara merata, Komunisme memperkenalkan penggunaan system demokrasi keterwakilan yang dilakukan oleh elit-elit partai komunis oleh karena itu sangat membatasi langsung demokrasi pada rakyat yang bukan merupakan anggota partai komunis karenanya dalam paham komunisme tidak dikenal hak perorangan sebagaimana terdapat pada paham liberalisme.

Secara umum komunisme berlandasan pada teori materialisme dialektika dan materialime historis oleh karenanya tidak bersandarkan pada kepercayaan mitos, takhayul dan agama dengan demikian tidak ada pemberian doktrin pada rakyatnya, dengan prinsip bahwa “agama dianggap candu” yang membuat orang berangan-angan yang membatasi rakyatnya dari pemikiran ideology lain karena dianggap tidak rasional serta keluar dari hal yang nyata (kebenaran materi).


Gambaran umum korea utara

            Ideology yang disungsung oleh korea utara adalah komunisme murni. Komunisme yang diterapkan benar-benar merupakan nilai-nilai komunisme yang diajarkan oleh karl max. korea utara menjadi satu-satunya Negara didunia yang masih mempercayai mutlak komunisme sebagai landasan hidup.

            Runtuhnya banyak Negara-negara komunis di dunia menjadikan korea utara semakin memperkuat diri dengan dasar komunisme yang telah mereka peluk.Chuch’e ideology adalah sebutan bagi ideology dasar Negara korea utara. Chuch’e dikuduskan sebagai inti dari apa yang telah secara resmi disebut sebagai kim II sung chuui (Kim II-Sung ism) sejak april 1974. Chuch’ee juga diklaim sebagai “hadiah dari marxim Leninisme”. North Korean leaders advocate ideology as the only correct guiding ideology in their ongoing revolutionary movement. Pemimpin korea utara menjadikan ideology chuch’e sebagai satu-satunya panduan ideology mereka terus menerus dalam gerakan revolusioner.


Secara geografis

            Pada akhir perang dunia II, di semananjung korea dibagi sepanjang tiga puluh delapan paralel ke dalam uni soviet dan amerika serikat zona pekerjaan. Dengan penandatanganan gencatan senjata yang menandai berakhirnya perang korea pada 1953, perbatasan antara korea utara dan korea selatan menjadi demarcation line, yang berjalan melalui bagian tengah didemilitarisasikan zone (DMZ). Ini sangat berhati-hati, 4000 meter lebar strip tanah timur dan barat berjalan di sepajang garis gencatan senjata untuk jarak 241 kilometer (238 kilometer dari garis yang membentuk tanah perbatasan dengan korea selatan). Pemerintah korea utara mengklaim territorial perairan memperluas dua belas mil laut dari pantai. Ia juga mengklaim zona ekonomi eksklusif 200 mil laut dari pantai. Selain itu, milite batas maritime yang terletak lima puluh mil laut lepas pantai di laut jepang dan 200 mil laut di lepas pantai laut kuning dan kapal-kapal asing dan pesawat dilarang masuk tanpa izin.


System politik korea utara

            Pemerintahan di korea utara dipimpin oleh seorang presiden. Tidak ada pemilihan umum untuk memilih presiden. Presiden dipilih oleh presiden sebelumnya. Korea utara bisa disebut juga sebagai satu-satunya Negara di dunia yang menerapkan monarki-komunis. Disebut sebagai monarki karena kepala Negara dipilih berdasarkan keturunan, hingga system media massa di korea utara.

Ada tiga ciri khas utama untuk memahami rezim korea utara adalah :
§  Politik dikuasai oleh satu partai
Pemerintahan oleh satu partai adalah cri khas yang bisa ditemukan di sebagian besar Negara sosialis dimasa lalu. Partai berkuasa yang memuaskan ideology menepati posisi teratas dalam struktur kekuatan nasional, dimana secara nyata menguasai kekuatan legislative, administrative, dan judikatif secara keseluruhan. Partai bukan hanya menguasai 3 lembaga itu, melainkan juga memimpin organisasi social dan kehidupan rakyat. Oleh karena itu, korea utara bisa dikatakan sebagai “Negara yang dipimpin partai”. Walaupun ada lebih dari satu partai, namun mereka bukan kubu oposisi, tetapi mitra partai yang berkuasa. Parai berkuasa di korea utara adalah partai buruh korea.

§  Kekuasaan tunggal
Itulah ciri khas kediktatoran. Kekuasaan Negara terkonsentrasi pada partai, dan kekuasan didalam partai itu dimiliki oleh satu orang secara eksklusif. Penggunaan istilah “yuil” yang berarti ‘tunggal’ atau ‘mono’ dalam bahasa korea utara sebenarnya adalah system ideology tunggal berasa dari filsafat ‘pemimpin tunggal’. Dalam masyarakat korea utara, pemimpin adalah lambing perwujudan tekat dan keinginan partai, dan merupakan pusat kekuatan untuk mengorganisir dan memimpin kegiatan sisiopolitik secara terpadu dan secara utuh. Oleh karena itu, peranan dan kekuatan pemimpin ditempatkan pada posisi teratas dan posisi yang tidak bisa di tantang.

§  Kekuasaan yang diwariskan
System unik dimiliki oleh korea utara. Karena Kim Jong-II memiliki kemampuan sebagai pemimpin yang mewariskan filsafat, bakat dan ajaran dari ayahnya secara sukses, membuat dinegara itu berjalan suati system kekuasaan tunggal yang diwariskan dari ayah ke anak. Persiapan untuk mewariskan kekuasaan sudah dilaksanakan sejak awal tahun 1970an. System itu disempurnakan saat kim II-sung mengatakan bahwa “Kim Jom-iI memiliki kemampuan penuh untuk menangani semua tugas (sebagai pemimpin)”. Setelah kematian ayahnya kim II-sung, dan kim Jong-iI dilantik sebagai sekretaris umum partai buruh korea pada oktober 1997, maka system pewarisan terwujud secara sukses saat kim-jong-iI menjabat sebagai ketua komisi pertahanan nasional pada September 1998.



System ekonomi korea utara

            Korea utara menganut system ekonomi industrialisasi, autarki, dan sangat terpusat (ekinomi komando). Dari lima Negara sosialis yang tersisa didunia, korea utara adalah satu dari hanya dua (bersama-sama dengan kuba) dengan ekonomi yang dimiliki Negara dan direncanakan oleh pemerintah sepenuhnya. Kebijakan isolasi korea utara berarti bahwa perdagangan internasional sangatlah dibatasi, hambatan potensial yang signifikan untuk pertumbuhan ekonomi. Namun, karena lokasinya yang strategis di asia timur menghubungkan empat ekonomi utama dan memiliki tenaga kerja murah, muda, dan terlatih, diprojeksi bahwa ekonomi korea utara mampu bertumbuh pada kisaran 6-7% per tahun “dengan ukuran reformasi dan insentif yang benar”.

            System ekonomi korea utara merupakan system ekonomi sosialis, dimana hamper seluruh aspek ekonomi dipegang oleh Negara, hanya aspek aspek tertentu yang memamng Negara tidak mampu mengatur lah di isi oleh swasta atau join venture, didalam system ekonomi korea utara semua aspek penting kehidupan di subsisi gratis oleh pemerintah seperti pendidikan, kesehatan, perumahan, kebutuhan pangan dan lain lain. Sehingga tidak heran bila di korea utara masuk sekolah maupun rumah sakit gratis bagi seluruh warga negaranya, bahkan warga korut pun untuk perumahan juga diberikan langsung oleh pemerintah secara gratis. Di korea utara tidak ada pajak atau pun sehingga rakyat tidak di pusingkan oleh beban beban semacam itu, namun harus di sadari bahwa gaji pegai di korea utara sangatlah sedikit, rata rata gaji disana berjisar $5-$8 per bulan. Namun di karenakan seluruh segi kehidupan pokok di subsidi gratis oleh pemerintah membuat rakyat mereka tidak terlalu terbebani.


System kebudayaan korea utara

Bahasa
            Bahasa yang diguanakan warga korea utara adalah bahasa korea, bahasa yang mereka gunakan dari segi penulisan dan percakapan sama dengan korea selatan, hanya berbeda pada logat bicaranya. Perkembangan sastra korea juga berkembang di korea utara, dikarenakan pendidikan non formal di korea utara diwajibkan dan sangat berimbang dengan pendidikan formal, sehingga tidak heran banyak anak anak kecil korea utara yang sangat paham tentang sastra dan pintar untuk mempraktekan sastra mereka sendiri.

            Kesenian
            Dalam hal kesenian tradisional, apresiasi warga korea utara terhadap kesenian tradisional mereka jauh lebih tinggi disbanding aprsiasi warga korsel terhadap kesenian tradisional mereka, pemerintahan korut sangat menjamin kelangsungan kesenia tradisional, hal ini dibuktikan dengan diwajibkan belajar kesenian di sekolah, didirikan institute seni yang banyak, juga teater teater pertunjukan yang sangat sering menampilkan kegiatan kesenian, ditambah program tv yang sangat sering menampilkan kesenian korea.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar